Selasa, 01 Juli 2025

Upacara Peringatan Hari Bhayangkara ke-79 Tahun 2025


Dalam rangka Peringatan Hari Bhayangkara ke 79 Tahun 2025, Wali Kota Banjarmasin, H Muhammad Yamin HR mengikuti Upacara Peringatan Hari Bhayangkara, di Halaman Mapolresta Banjarmasin, Selasa (01/07).

Kegiatan dipimpin Kapolresta Banjarmasin, Kombes Pol Cuncun Kurniadi itu berlangsung khidmat. Turut hadir Forkopimda Banjarmasin, Sekda Kota Banjarmasin, Ikhsan Budiman dan beberapa kepala SKPD dilingkungan Pemko Banjarmasin. (prokom-bjm)

Posting Komentar

Whatsapp Button works on Mobile Device only

Start typing and press Enter to search