Senin, 23 Mei 2022

Sekretaris Daerah Kota Banjarmasin Pimpin Rapat Pemanfaatan Pengembangan Kawasan Kampung Ketupat dan Penggunaan Tanah Seberang RS Sultan Suriansyah


Sekretaris Daerah Kota Banjarmasin, Ikhsan Budiman didampingi Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekretariat Daerah Kota Banjarmasin, Doyo Pudjadi memimpin Rapat Pemanfaatan Pengembangan Kawasan Kampung Ketupat dan Penggunaan Tanah Seberang RS Sultan Suriansyah bersama SKPD terkait, di Ruang Rapat Wakil Walikota, Balaikota Banjarmasin, Senin (23/05). (prokom-banjarmasin)








 

Posting Komentar

Whatsapp Button works on Mobile Device only

Start typing and press Enter to search